User Guide
Why can I only view 3 results?
You can also view all results when you are connected from the network of member institutions only. For non-member institutions, we are opening a 1-month free trial version if institution officials apply.
So many results that aren't mine?
References in many bibliographies are sometimes referred to as "Surname, I", so the citations of academics whose Surname and initials are the same may occasionally interfere. This problem is often the case with citation indexes all over the world.
How can I see only citations to my article?
After searching the name of your article, you can see the references to the article you selected as soon as you click on the details section.
 Views 37
 Downloands 15
Ideals without heat Indonesia Raya and the struggle for independence in Malaya, 1920—1948
2005
Journal:  
WACANA Jurnal Ilmu Pengetahuan Budaya
Author:  
Abstract:

Kajian ini ditujukan untuk menemukan pemahaman perkembangan kesadaran nasional bangsa Melayu dalam mencapai kemerdekaan bangsa Melayu. Di dalamnya dikaji muncul dan berkembangnya kelompok-kelompok intelektual baru Melayu yang memiliki daya desak di balik perkembangan pergerakan kemerdekaan Melayu. Tahun 1920-an dianggap sebagai awal perkembangan kesadaran nasional bangsa Melayu. Dalam periode itu kelompok sosial baru, yaitu kaum agamawan terdidik, intelektual terdidik Melayu, dan intelektual terdidik Inggris, muncul di luar hierarki Melayu tradisional dan mulai menampilkan cita-cita sosiopolitis yang berdampak besar pada pembentukan bangsa Malaya, yang kemudian menjadi Malaysia, hingga bergerak terus ke tahun 1948.

Keywords:

Citation Owners
Information: There is no ciation to this publication.
Similar Articles






WACANA Jurnal Ilmu Pengetahuan Budaya

Field :   Filoloji; Sosyal, Beşeri ve İdari Bilimler

Journal Type :   Uluslararası

Metrics
Article : 312
Cite : 36
WACANA Jurnal Ilmu Pengetahuan Budaya